Selasa, 26 Maret 2024

Waktu-waktu yang tepat untuk bersiwak

 



        Dibawah ini merupakan sunnah² bersiwak/menggosok gigi yang tidak diperdapatkan oleh orang² tentang sunnah tersebut terkecuali jarang (langka), yaitu sebagai berikut ini :

1. Ketika masuk mesjid

2. Ketika keluar mesjid

3. Ketika masuk rumah

4. Ketika keluar rumah

5. Ketika azan

6. Ketika duduk majlis ilmu dan zikir

7. Ketika ingin tidur hari atau malam tetapi bersiwak ingin tidur malam lebih disunnahkan.

8. Ketika bangun tidur tetapi diketika bangun saur lebih disunnahkan.

9. Ketika bertayamum

10. Ketika lapar dan haus

11. Ketika khutbah Jum'at

12. Ketika berhubungan intim

13. Ketika iqamah

14. Berniat Ketika bersiwak, contohnya : niat sunnah bersiwak karena berwudhu'.

15. Membaca do'a Ketika bersiwak,


أَللَّهُمَّ بَيِّضْ بِهِ أَسْنَانِيْ وَقَوِّي بِهِ لِثَاتِيْ


16. Ketika sesudah shalat witir

17. Disunnahkan tidak meletakkan siwak di atas tanah.

18. Disunnahkan meletakkan siwak di belakang telinga kiri.

19. Disunnahkan bersiwak sebelum dan sesudah makan.

20. Disunnahkan bersiwak diketika mandi. Wallahu 'alam


Dikutip dari kitab Fawaidus Siwak Syar'iyyah Wa-shahiyyah, Halaman : 24 - 25


والله أعلم بالصّواب

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tujuh Keahlian Hidup yang Harus Dikuasai Sejak Muda Agar Tak Menyesal di Usia 40

Tujuh Keahlian Hidup yang Harus Dikuasai Sejak Muda Agar Tak Menyesal di Usia 40 Banyak orang baru memahami pentingnya keterampilan hidup ke...