Senin, 03 Februari 2025

Sabar dan segala kelebihannya

Sifat Sabar dan keunggulannya
قال الحسن: جربنا وجرب لنا المجربون، فلم نر شيئاً أنفع وجداناً ولا أضر فقداناً من الصبر: به تداوى الأمور ولا يداوى 
هو بغيره

البصائر والدخائر ٣/١٧٢
Hasan Al-Basri Berkata: Aku dan yang lain meneliti: Tak ada yang lebih manfaat dan lebih berbahaya ketika hilang daripada sifat Sabar, ia merupakan obat dari segala penyakit, dan ia takbisa diobati dengan lainnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tips berpuasa bagi yang berfisik lemah

● *Saat sahur* usahakan untuk membatasi asupan teh dan kopi. Pasalnya, dua asupan tsb membuat metabolisme berjalan cepat. Sehing...